Gadget

VIDEO: Unboxing Huawei P40 Pro, Kamera Gokil tapi Tanpa Google

Susetyo Prihadi

Uzone.id - Gak butuh lama buat Huawei buat memboyong salah satu ponsel flagship miliknya yang diluncurkan di Paris, Perancis, P40 Pro ke Indonesia. Kebetulan di meja redaksi Uzone.id sudah ada ponsel ini. Seperti apa sih paket pembeliannya.