Automotive

VIDEO Sisi Lain Rudy Salim, Tesla dan Potensinya di Indonesia

Bagja Pratama

Uzone.id - Di kalangan pecinta mobil, khususnya supercar, mungkin sudah familiar dengan sosok Rudy Salim. Pengusaha muda yang menggeluti bisnis distribusi mobil-mobil mewah dan supercar di Tanah Air, termasuk mobil listrik Tesla.

Nah, kami berkesempatan untuk ngobrol-ngobrol langsung dengan pria yang usianya masih kepala tiga ini soal jalan hidupnya dulu, sampai kenapa mau menjual mobil listrik Tesla di Indonesia. Cek langsung videonya..