Automotive
VIDEO: Serunya Jajal All New Xenia di Tanjakan Yogya-Semarang
Hani Nur Fajrina •
Uzone.id -- Kuat nanjak? Masih muat banyak? ganti CVT?
Ya, perubahan yang sangat drastis dilakukan oleh Daihatsu kepada Xenia dengan All New Xenia. Setelah penasaran banget tentang bagaimana rasanya mengendarai All New Xenia, akhirnya kesampaian juga dengan rute Yogyakarta sampai Semarang.
Buat yang penasaran dan mau beli, simak sampai selesai ya videonya!
Timestamp:
0:00 Opening & Preview
1:16 Tampilan & Fitur
2:47 Hal Yang Ga Disukai
2:36 Impresi Berkendara
4:20 Handling
5:31 Setir
5:57 Transmisi
7:40 Performa
8:58 FWD
9:26 Perawatan
10:10 Kesimpulan & Closing