Automotive

VIDEO: Ngomongin Jual Beli Mobil Premium Sampai Mobil Listrik

Hani Nur Fajrina

Uzone.id -- Kembali lagi di Bahan Ghibah versi Uzone. Setelah lama nggak ngobrol bareng santai, episode kali ini kami berbincang dengan seorang pengusaha muda Indonesia yang memulai usahanya di bidang otomotif.

Dipanggil Dimas, usahanya ini bergerak di jual-beli mobil premium bekas dan sempat juga menjadi pembalap drag race. Seperti apa keseruan Bahan Ghibah ini?

Tonton sampai selesai ya, siapa tahu kalian dapat inspirasi atau insight baru.