News

Keceriaan Hari Pertama Jamnas 2016

Ari Setiyawan
Keceriaan Hari Pertama Jamnas 2016

Usai upacara pembukaan Jambore Nasional X 2016, terlihat pancaran keceriaan dan kebahagiaan pada raut wajah tiap insan Pramuka yang hadir di Bumi Perkemahan Cibubur.

Rasa persaudaraan dan solidaritas yang kental sangat terasa di lokasi Jambore Nasional.

Semangat nasionalisme bercampur rasa bahagia dan haru menciptakan suasana kekeluargaan antar Pramuka dari tiap daerah.

Simak foto-foto yang merekam kebahagiaan pagi ini di Jambore Nasional 2016

image8

image7

image6

image5

image4

image1

image2

Baca Juga:


Presiden Joko Widodo Membuka Jambore Nasional X 2016

Suasana Sehari Jelang Pembukaan Jamnas 2016

Scoutradio Siap Kawal Jamnas 2016

“Kontes Foto dan Video Jamnas 2016 Siap Digelar”


unnamed