Automotive

Intip Hyundai Palisade, Lebih Mewah dan Banyak Fitur

Hani Nur Fajrina

Uzone.id - Belum lama ini, Hyundai Motors Indonesia (HMID) telah meluncurkan New Palisade atau versi facelift di Indonesia.

New Palisade yang diimpor dari Korea Selatan ini menawarkan tiga varian, Prime, Signature dan Signature AWD yang punya tambahan fitur Hyundai Smartsense dengan Smart Cruise Control.

Yuk, intip tampilan mobil satu ini, dari eksterior sampai interiornya. Ssstt, katanya lebih mewah dan banyak fitur baru! Tonton videonya sampai habis!

Timestamp

0:00 Preview & Opening

0:41 Lasuinching New Hyundai Palisade

1:15 Exterior

1:47 Dimensi

2:02 Mesin

2:16 Interior

2:50 Fitur

3:27 Safety

3:51 Harga & Closing